Selasa, 11 Februari 2020


Hasil gambar untuk lambang papua




Papua adalah provinsi terluas Indonesia yang terletak di bagian tengah Pulau Papua atau bagian paling timur wilayah Papua milik Indonesia. Belahan timurnya merupakan negara Papua Nugini. Provinsi Papua sebelumnya bernama Irian Jaya yang mencakup seluruh wilayah Papua Bagian barat. Sejak tahun 2003, dibagi menjadi dua provinsi dengan bagian timur tetap memakai nama Papua sedangkan bagian baratnya memakai nama Papua Barat. Papua memiliki luas 808.105 km persegi dan merupakan pulau terbesar kedua di dunia dan terbesar pertama di Indonesia.


 -wisata alam di papua

        -lembah Baliem di Kabupaten Jayawijaya
   








 Lembah Baliem merupakan lembah di Pegunungan Jayawijaya, dengan suhu rata-rata 10-15 derajat Celcius pada malam hari. Maklum, meskipun namanya ‘lembah’, tetapi wisata alam di Papua ini berada di ketinggian 1600 mdpl dan dikelilingi pegunungan.

-wisata alam buatan di papua

-Desa Sauwandarek, Kampung Wisata di Sekitar Raja Ampat

 

Desa Sauwandarek masih berada di kawasan Kabupaten Raja Ampat, tepatnya di Meos Mansar. Di sini, Teman Traveler bisa melihat rumah tradisional yang terbuat dari kayu dan beratapkan jerami.
Tempat wisata budaya ini hanya ditempati sekitar 46 kepala keluarga. Perempuan-perempuan di sini biasa membuat topi dan tas dari daun pandan laut. Kalau menyukai hasil karya mereka, Teman Traveler bisa membelinya untuk oleh-oleh,
Teman Traveler juga bisa menyelam dan snorkeling. Selain itu, juga bisa trekking ke wisata unik, yaitu Telaga Yenauwyau yang memiliki air asin. Menurut warga sekitar, di telaga ini ada penyu putih. Apabila kalian bisa melihatnya, keberuntungan akan segera datang.

-wisata budaya di papua

Festival Maritim Raja Ampat Papua
Festival Bahari Raja Ampat dipusatkan di ibukota Kabupaten Raja Ampat, Waisasi, di Pulau Waigeo. Atraksi utama festival itu akan bersandar pada wisata bahari, di antaranya penyelaman di situs yang masuk dalam 10 besar terindah dunia.

 Hasil gambar untuk gambar raja ampat
-Something to see
 -jalur Kokoda
 jejak kokoda sepanjang 96 km ini bukan untuk yang lemah hati; jejak yang menantang ini melalui hutan hujan lebat membut-uhkan waktu rata-rata sekitar 10hari untuk diselesaikan, dengan puncak jejak naik lebih dari 7.000 kaki. Jejak ini kaya akan sejarah perang karena merupakan tempat di mana lebih dari 600 warga Australia tewas dan lebih dari 1.000 terluka oleh pasukan Jepang pada tahun 1942. Waktu terbaik untuk mendaki Jalur Kokoda adalah antara Mei hingga Oktober, di musim kemarau.
   Hasil gambar untuk gambar kokoda papua 


 -something to Do 
   -Makna Tradisi Baparen
 
Tak sedikit yang mengira bahwa tradisi ini hanyalah acara biasa, padahal di baliknya terdapat makna mendalam, yakni sebagai ungkapan syukur pada Tuhan dan simbol solidaritas yang kuat.
Ritual ini tidak hanya digelar untuk menyambut kelahiran, pernikahan, dan penghormatan saat acara kematian saja, tetapi juga dilaksanakan saat menerima kunjungan pejabat penting peresmian gedung, dan merayakan HUT Republik Indonesia.
-something To Buy
-Batik Papua 
  
Batik Papua menjadi salah satu oleh-oleh yang diburu oleh wisatawan. Motif batik ala Papua sangat identik dengan burung cendrawasih. Warna batik yang mencolok sangat memberikan kesan tersendiri yang terlihat penuh dengan kebahagian bagi siapa saja yang mengenakannya. Selain bermotif burung cendrawasih, ada juga motif yang mengusung budaya suku Asmat. Nuansa batik ini sangat khas dengan warna terakota dan tanah.
-Noken
 
  Tas Noken dibuat dengan cara dirajut dengan benang dan tidak membutuhkan waktu yang lama bagi pengrajin untuk menyelesaikannya. Cara mengenakan tas ini juga sangat unik yaitu dengan cara meletakan sandangannya di kepal
- sarang semut
  
Salah satu oleh-oleh khas Papua yang sangat kaya manfaatnya yaitu sarang semut. Tanaman ini berasal dari Wamena yang sudah diolah menjadi tanaman obat dengan segala khasiatnya seperti menyembuhkan segala penyakit kanker.
  
 -thankyou-